Upacara Peringatan Hari Guru Nasional 2024

Upacara Peringatan Hari Guru Nasional 2024

Tema Hari Guru Nasional 2024 "Guru Hebat, Indonesia Kuat" memiliki tiga makna. Pertama, penegasan tentang arti dan kedudukan penting para guru. Kedua, guru tidak hanya berperan sebagai agen pembelajaran, tetapi juga agen peradaban. Ketiga guru menentukan kualitas sumber daya menusia, generasi yang melanjutkan perjuangan.

Upacara Peringatan Hari Guru Nasional (HGN) 2024 ini disiarkan langsung dari halaman kantor Kemendikdasmen di Senayan, Jakarta.

Ikuti informasi pendidikan melalui kanal berikut:
Laman: kemdikbud.go.id
X: x.com/Kemdikdasmen
Instagram: instagram.com/kemendikdasmen
Facebook: facebook.com/kemendikdasmen
YouTube: KEMDIKDASMEN

Sampaikan pengaduan, saran, atau masukan melalui Unit Layanan Terpadu Kemendikbudristek di http://ult.kemdikbud.go.id/